Jum'at Sehat, Tingkatkan Kualitas Kerja Pegawai Lapas Pasir Putih Olahraga Rutin

    Jum'at Sehat, Tingkatkan Kualitas Kerja Pegawai Lapas Pasir Putih Olahraga Rutin
    Jum'at Sehat, Tingkatkan Kualitas Kerja Pegawai Lapas Pasir Putih Olahraga Rutin

    CILACAP - Sesuai dengan Arahan dari Kakanwil Jawa Tengah, A. Yuspahrudin yang selalu mewanti-wanti dan mengingatkan untuk selalu menjaga kesehatan bagi para pegawai di kantor kanwil maupun di UPT, baik Keimigrasian maupun Pemasyarakatan yang ada di Jawa Tengah, Jum'at (27/05/2022).

    Salah satu kegiatan yang rutin diikuti oleh petugas Lapas Pasir Putih untuk menjaga kesehatan tubuh kita yaitu dengan melakukan olahraga rutin setiap minggunya, seperti halnya yang telah dilaksanakan oleh Lapas High Risk Pasir putih, yang mana pegawainya rutin melaksanakan kegiatan olahraga melalui virtual yang dipimpin oleh Sekretaris Jenderal yakni Andap Budhi Revianto.

    Kepala Lembaga Pemasyarakatan High Risk Pasir Putih Nusakambangan, Fajar Nur Cahyono sangat mendukung penuh arahan dari Kakanwil Jawa Tengah dan juga menghimbau kepada pegawainya untuk tetap menjaga kesehatan tubuhnya agar kualitas kinerjanya bisa maksimal.

    "Sehat itu utama, jika badan sehat melaksanakan tugas pun jadi semangat, mari kita selalu jaga kesehatan dengan olahraga " Ujar Fajar Usai Kegiatan

    Kegiatan olahraga kali ini adalah Senam aerobic dan dilanjutkan dengan penyuluhan kesehatan dimpimpin langsung dari Graha Pengayoman Kemenkumham RI.

    Semua kegiatan olahraga itu diikuti oleh semua pegawai dengan antusias, karena selain untuk menjaga kesehatan tubuh agar tidak gampang sakit, kegiatan olahraga juga sebagai ajang mempererat solidaritas.

    (Son/*)

    Jawa tengah Cilacap
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Lapas High Risk Pasir Putih NK dan BUMN...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kesejahteraan Pegawai Lapas Pasir...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Keindahan Motif Batik Hasil Karya WBP Lapas Permisan Nusakambangan Dipakai Pemain Biola Internasional
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang

    Ikuti Kami