Kalapas Kembangkuning sampaikan hal ini terkait Atribut Kedinasan Pegawai

    Kalapas Kembangkuning sampaikan hal ini terkait Atribut Kedinasan Pegawai
    Tertib Atribut Kedinasan, Penyerahan Kartu ASN kepada Seluruh Pegawai Lapas Kembangkuning

    CILACAP - Penertiban atribut kedinasan merupakan upaya untuk meningkatkan disiplin dan kerapian pegawai Lapas Kembangkuning. Salah satu upaya penertiban atribut kedinasan adalah dengan melakukan penyerahan kartu ASN kepada seluruh pegawai, Rabu (20/03/2024).

    Penyerahan kartu ASN dilakukan oleh Kepala Urusan Kepegawaian dan Keuangan, Angga Surya Putra. Kemudian diserahkan langsung kepada Kalapas Kembangkuning, Winarso. Setelah melakukan penyerahan kepada kalapas, dilanjutkan pembagian kartu ASN kepada seluruh pegawai Lapas Kembangkuning.

    Kalapas Kembangkuning menuturkan bahwa Kartu ASN merupakan salah satu bentuk ketertiban atribut kedinasan pegawai Lapas Kembangkuning guna meningkatkan kedisiplinan dan kerapian pegawai.

    ’’Kartu ASN merupakan identitas pegawai, Kartu ASN  wajib dibawa oleh seluruh pegawai. Itu sebagai bentuk tertib dalam atribut kedinasan guna meningkatkan disiplin dan kerapian pegawai, '’ ujar Winarso, Kalapas Kembangkuning.



    (Wahyu)

    jawa tengah cilacap dan nusakambangan lapas kembangkuning kalapas kembangkuning winarso winarso kartu asn berita jateng terkini dan terbaru berita cilacap dan nusakambangan terkini dan terbaru berita dan informasi lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini kumpulan berita lapas kembangkuning terkini dan terbaru berita utama lapas kembangkuning terbaru informasi terkini lapas kembangkuning informasi berita lapas kembangkuning terkini informasi narapidana lapas kembangkuning terkini kemenkumham jateng terkini berita kemenkumham ri terkini https://cilacap.humas.co.id/tertib-atribut-kedinasan-penyerahan-kartu-asn-kepada-seluruh-pegawai-lapas-kembangkuning
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Seleksi Perlombaan MTQ dan Dakwah bagi Warga...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring dan Evaluasi, Kasi Admin Kamtib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Ini Komunikasi Sosialnya Babinsa Kodim Klaten Di Kantor Desa Dompol

    Ikuti Kami