Renovasi Ruang Tunggu, Kalapas Kembangkuning Agus Wahono: Salah Satu Tempat Favorit Pengunjung

    Renovasi Ruang Tunggu, Kalapas Kembangkuning Agus Wahono: Salah Satu Tempat Favorit Pengunjung
    Renovasi Ruang Meeting Lembaga Pemasyaratan Kembangkuning Nusakambangan

    CILACAP - Sebagai salah satu upaya peningkatan pelayanan fasilitas publik, Lembaga Pemasyaratan Lapas Kembangkuning Pulau Nusakambangan, Kabupaten Cilacap melakukan renovasi ruang meetting pada, Kamis (31/08/2023). 

    Ruang ini difungsikan sebagai ruang pertemuan dengan jumlah yang terbatas berukuran 10X3 m2 yang dapat menampung 10-15 orang. Konsep ruang meeting yang semi outdoor ini memberikan kesan tersendiri saat digunakan, suasana nusakambangan yang sejuk memberikan kesan alami saat digunakan.

    “Salah satu tempat favorit para tamu saat berkunjung, sambil ngopi dan berdiskusi, maka dari itu perlu tempat yang nyaman dan bersih, " tutur Agus Wahono, Kepala Lembaga Pemasyaratan (Kalapas) Kembangkuning Pulau Nusakambangan.

    Lebih lanjut, Kalapas Kembangkuning Agus Wahono, mengatakan bahwa, Disamping itu ruang ini juga difungsikan sebagai ruang tunggu kunjungan keluarga Warga Binaan. 

    "Selain sebagai Ruang Tunggu, aspek estetika dan kenyamanan perlu diperhatikan sebagai salah satu upaya memberikan pelayanan publik yang baik melalui memberikan ruang yang sehat dan nyaman, "  Pungkasnya.

    Dengan adanya Renovasi Ruang tersebut Diharapkan Para pengunjung lebih nyaman saat melakukan kunjungan di Lapas Kembangkuning. 

    (Wahyu)

    jawa tengah cilacap nusakambangan berita dan informasi cilacap terkini dan terbaru hari ini berita dan informasi nusakambangan terkini dan terbaru hari ini lapas kembangkuning berita dan informasi lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini kalapas kembangkuning agus wahono ruang renovasi kemenkumham jateng kemenkumham hari ini cilacap indonesia satu kemenkumham semakin pasti
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Menikmati Fasilitas Pelayanan di Kantor...

    Artikel Berikutnya

    Kepala Seksi Teknologi dan Informasi sampaikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Langkah Preventif Lapas Permisan Terhadap Gangguan Keamanan dan Ketertiban
    Kontrol Area Lingkungan Lapas Permisan, Terapkan Prinsip Awas Jangan - Jangan
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel

    Ikuti Kami